ARTICLE AD BOX
Liputan6.com, Jakarta Musisi Ahmad Dhani turut menyampaikan pesan menyentuh saat resepsi pernikahan putranya, Al Ghazali dengan Alyssa Daguise.
Dalam sambutannya, Ahmad Dhani mengungkapkan rasa bahagia yang begitu besar, tak hanya untuk si sulung tapi juga untuk mantan istri, Maia Estianty.
“Saya juga bahagia hari ini, tidak hanya karena Al, tapi juga karena ibunya Al berbahagia juga karena mendapatkan suami yang lebih baik dari saya,” ujar Ahmad Dhani.
Di momen ini, Alyssa yang serius mendengarkan seketika terkejut dan langsung menoleh ke Al Ghazali. Alih-alih ikut terkejut, Al justru memperlihatkan senyum mengembang samb...
- Homepage
- Entertainment
- Viral Ucapan Ahmad Dhani tentang Maia Estianty di Pernikahan Al Ghazali, Alyssa Sampai Terkejut