Cinta Brian Bahas Tokoh Wira di Sinetron Seharum Cinta Melati: Lebih Penting Sayang Ibu atau Istri?

7 hours ago 3
ARTICLE AD BOX

Liputan6.com, Jakarta Aktor Cinta Brian berbagi perspektif soal perannya sebagai Wira dalam sinetron unggulan Seharum Cinta Melati. Wira adalah suami Melati, yang diperankan Ranty Maria. Pernikahan mereka telah dikaruniai seorang putri.

Cinta Brian menjelaskan, Wira dalam sinetron SCTV ini mulanya berpendirian teguh dan sangat cinta anak serta istri. Suatu hari ibunya, Niar (Dian Nitami) memintanya menikah lagi secara siri karena ingin cucu laki-laki sebagai pewaris perusahaan.

Melati memang tak disukai Niar karena yatim piatu dengan latar belakang yang dinilai tak setara dengan keluarga Wi...

Read Entire Article