ARTICLE AD BOX
Liputan6.com, Jakarta Im Siwan mengaku bersyukur atas reaksi publik terhadap penampilannya dalam serial Squid Game 3. Ia menyebut bahwa kritik yang diterimanya atas karakter Myung-gi yang ia perankan justru merupakan sebuah bentuk pujian. Hal itu ia sampaikan dalam wawancara yang digelar pada Selasa (2/7/2025) pagi di sebuah kafe di kawasan Sokgyeok-dong, Seoul.
“Saya menganggap ini sebagai berkah dan pujian,” ujar Im Siwan dikutip dari OSEN. “Myung-gi mendapat banyak kritikan, tapi aku dengar bahwa dikritik sebagai karakter itu juga merupakan berkah. Jadi, aku ingin menganggapnya sebagai pujian dan mencoba menikmati masa-masa saat menerima kritik,” tambahnya.
Dalam Sq...
- Homepage
- Entertainment
- Respons Im Siwan soal Perannya di Squid Game 3 yang Panen Kritikan
Related
Pesinetron Rayyan Al Kadrie alias Artis Inisial MR Memeras K...
17 minutes ago
2
Respons Vadel Badjideh Bertemu Nikita Mirzani di PN Jaksel
18 hours ago
5