Manchester United Ditawari 3 Striker Gratisan, Ada yang Sudah 38 Tahun

12 hours ago 10
ARTICLE AD BOX

Liputan6.com, Jakarta- Manchester United sangat butuh kehadiran penyerang tambahan di bursa transfer musim panas 2025 ini. Lini depan MU begitu memprihatinkan sepanjang musim 2024/2025. Rasmus Hojlund dan Joshua Zirkzee jarang bikin gol.

Masalah ketajaman membuat MU terpuruk di urutan 15 klasemen akhir Liga Inggris musim lalu. Setan Merah harus menerima kenyataan pahit tidak lolos ke kompetisi antarklub Eropa seperti Liga Champions maupun Liga Europa.

Manajer MU Ruben Amorim sangat berharap ada tambahan dua pemain depan anyar di musim panas 2025. Sejauh ini MU baru mendapatkan satu yakni Matheus Cunha yang diboyong dari Wolverhampton Wanderers seniali 62,5 juta poundsterling.

Target berikutnya adalah Bryan Mbeumo dari Brentford atau Moise Kean yang bersinar di Fiorentina. Tapi proses mendapatkan Mbeumo...

Read Entire Article